Page 8 - E-Modul Pembelajaran Berbasis Masalah Terintegrasi Literasi Sains pada Materi Laju Reaksi
P. 8
ALUR TUJUAN
PENGANTAR PEMBELAJARAN
11.4. Peserta didik memiliki kemampuan konsep teori tumbukan antar partikel materi sebagai dasar konsep laju reaksi
11.4.1 Memahami teori tumbukan dalam reaksi kimia berdasarkan pengaruh suhu terhadap laju rata-rata partikel zat dan pengaruh Konsentrasi terhadap frekuensi tumbukan
11.4.2 Menentukan orde reaksi dan tetapan laju reaksi berdasarkan data hasil percobaan
vii