Page 22 - Buku Paket Kelas 1 Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti
P. 22
2. Contoh Ciptaan Sang Hyang Widhi
Bunga dan binatang adalah ciptaan Sang Hyang Widhi. Mereka harus dirawat dengan baik.
Mari kita menyanyikan lagu lihat kebunku
Andante (100)
Kebunku
Lihat kebunku
penuh dengan bunga Ada yang putih,
dan ada yang merah. Setiap hari
kusiram semua Mawar melati semuanya indah.
Sumber: Dokumen Kemdikbud Gambar 1.13 Kebun bunga.
Ibu Sud 4/4 do=c
Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti
11