Page 84 - Buku Paket Kelas 1 Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti
P. 84

         “Saya akan berikan contoh melagukannya, coba perhatikan dan
dengarkan baik-baik”.
DANDANGGULA
Jroning nampa pepesthen puniki Wajibira mung nuhoni dharma Apan wus dadi kodrate
Lelaku jro lumaku
Titi tata tatag ing batin Nggayuh yuning bebrayan lahir trusing kalbu
Mula lumaku makarya
An tepira sepi pamrih lahir bathin Makarya tan Akarya
Kidung Dandanggula ini sebagai pedoman
berbuat dalam sehari-hari. Dengarkan baik-baik pesan lagu keagamaan dandanggula seperti ini :
Di dalam kita menjalani kehidupan ini,
sesuai dengan kodratnya, kita hanya “nuhoni dharma”. Melaksanakan kewajiban sesuai kodrat kita
sebagai manusia,
karena itu
Adi Soeripto
  sumber: http://ilmuHindu.blogspot.com Gambar 5.8 Anak-anak sedang belajar kidung rare.
 Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti
73
        
















































































   82   83   84   85   86