Page 133 - Buku Paket Kelas 2 Agama Buddha
P. 133
Datanglah pedagang pertama ke rumah mereka. Ditawarkannya mangkuk untuk dijual.
Dengan harapan dapat membeli perhiasan. Pedagang memeriksa mangkuknya.
Ia pun tahu jika mangkuknya terbuat dari emas.
Sumber: Dokumen Kemdikbud
Gambar 6.16 Pedagang pertama melempar mangkuk emas
Karena sifat serakah dan tidak jujurnya, ia pun ingin mendapatkan mangkuk tanpa membayar.
Pedagang pura-pura melempar mangkuk. Dengan harapan pemilik mangkuk akan memberikannya.
Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti 127