Page 14 - Buku Paket Kelas 9 Matematika Semester 2
P. 14
G
Ayo Kita Simpulkan
1 ... 2 ...
... 4 ... 5 ... 6 ...
1. Uang koin di samping memiliki dua sisi; yakni,
kartu bergambar memiliki dua gambar; yakni,
kartu tersebut dilempar secara bersamaan maka banyaknya titik sampel adalah 4 = 2 2.
dilempar secara bersamaan maka banyaknya titik sampel adalah 12 = 6 2.
n1 n2 kemungkinan. Jika dilakukan sampel adalah n1 n2.
Contoh 7.1 Menentukan Ruang Sampel
Jika kamu melempar dua koin bersama, ruang sampel yang diperoleh adalah S ={GG, GA, AG, AA}
dimana G berarti muncul gambar dan A GA di dalam ruang sampel berarti muncul gambar pada koin pertama dan muncul angka pada koin kedua. Bila munculnya gambar dilambangkan dengan 1 dan angka dengan 0 maka
S
8 Kelas IX SMP/MTs Semester 2