Page 158 - Buku Paket Kelas 4 Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekerti
P. 158
146
Buku Siswa SD Kelas IV
“Hal yang berkaitan dengan kesopanan, bersikap, dan bertindak”.
:
: “Benar, masih ingatkah dengan 4 pantangan”?
“Yang tidak susila jangan dilihat, didengar, diucapkan, dan dilakukan”.
“Bagus, untuk menjelaskan makna kebenaran mari kita buka kitab Lunyu bab XV pasal 18. Rongxin bacalah”!
: Nabi bersabda, ”Seorang Junzi memegang Kebenaran se- bagai pokok pendiriannya, Kesusilaan sebagai pedoman perbuatannya, mengalah dalam pergaulan dan menyem- purnakan diri dengan laku Dapat Dipercaya. Demikianlah seorang junzi”.
“Apakah kalian dapat memberi contoh dalam kehidupan sehari-hari”?
: “Misalnya, ketika Zhenhui mengetahui teman berbuat salah, Zhenhui tidak boleh menyalahkannya di depan teman yang lain, tetapi mengajaknya bicara sendiri supaya tidak malu”.
: Contoh yang bagus dan sering terjadi. Nah, ini ada sebuah cerita tentang seorang anak yang mengingatkan ibu dan neneknya. Judul cerita adalah Xiujing Mengingatkan Ibunya, mari Guru ceritakan”.
: :
: