Page 87 - Buku Paket Kelas 4 Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
P. 87

 B Pantang Menyerah Amati dan ceritakan gambar berikut!
Anak-anak, pernahkah kamu bayangkan, jika harus berangkat ke sekolah dengan menyeberangi sungai melalui jembatan yang hanya terdiri dari beberapa titian bambu? Pernahkah kamu berputus asa ketika mengerjakan tugas sekolah yang sulit? Anak yang semangat tidak cepat berputus asa dan gampang menyerah ketika menemui kesulitan. Mudah menyerah menjadikanmu kalian tidak sabar.
Bukti sikap pantang menyerah antara lain:
1. tetap semangat mengerjakan tugas sekolah, dan 2. suka bekerja, tidak boleh berdiam diri.
Kegiatan
Insya Allah, aku bisa!
Ayo, ceritakan pengalamanmu mengerjakan tugas sekolah di rumah!
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
81


























































































   85   86   87   88   89