Page 198 - Buku Paket Kelas 3 Agama Buddha
P. 198
Refleksi dan Renungan
Refleksi
Tulislah pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang kamu miliki setelah selesai melaksanakan pembelajaran pada pelajaran 10.
1. Pengetahuan baru yang saya miliki:
2. Keterampilan baru yang telah saya miliki: 3. Perkembangan sikap yang saya miliki:
Renungan
Ayo belajar baca Dhammapada, kemudian renungkan artinya!
Na ve kadariyā devalokam vajanti bālā have nappasam santi dānam dhīro ca dãnam anumodamāno teneva so hoti sukhī parattha.
Sesungguhnya orang kikir tidak dapat pergi ke alam dewa. Orang bodoh tidak memuji kemurahan hati. Akan tetapi orang bijaksana senang dalam memberi, dan karenanya ia akan bergembira di alam berikutnya.” Dhammapada 177
194 Kelas III SD