Page 22 - Buku Paket Kelas 6 Agama Buddha
P. 22

9. Perbuatan bijaksana yang dilakukan sang ayah agar anak-anak mau keluar dari rumah yang sedang terbakar yaitu ....
10. Jumlah kereta dalam perumpamaan “Rumah tua yang terbakar” adalah ....
11. Keteladanan yang ditunjukkan ayah dalam perumpamaan “Rumah tua yang
terbakar” adalah ....
12. Tindakan yang tepat jika berada di dalam rumah yang sedang terbakar yaitu ....
13. Kereta lembu adalah perumpaman untuk bebas dari penderitaan dengan
menjadi ....
14. Makna api yang membakar rumah adalah ....
15. Makna rumah tua yang sedang terbakar adalah ....
Interaksi dengan Orang Tua
Diskusikan dengan kedua orang tuamu, tentang cerita atau kisah Perumpamaan Rumah Terbakar tersebut. Utarakan pendapatmu dan mintalah orang tuamu untuk menilai pendapatmu.
    Dengan usaha sekuat tenaga, Engkau akan dapat melewati penderitaan.
  16 Kelas VI SD






















































































   20   21   22   23   24