Page 87 - Buku Paket Kelas 4 Tema 9 Kayanya Negeriku
P. 87
Berdasarkan bacaan di depan, kembangkan informasi mengenai pemanfaatan sumber daya alam berupa air selain sebagai pembangkit listrik tenaga air.
Kamu dapat mencari informasi dan data pendukung maupun artikel.
dari buku, majalah, koran,
Mengapa minyak bumi tidak dapat diperbarui?
......................................... ......................................... ......................................... .........................................
Jelaskan proses pembentukan minyak bumi!
......................................... ......................................... ......................................... .........................................
Sumber Energi Minyak Bumi
Sebutkan contoh pemanfaatan minyak bumi dalam kehidupan manusia!
............................................................................ ............................................................................
Ayo Berlatih
Salah satu kewajiban manusia adalah menjaga lingkungan alam. Apa yang terjadi jika manusia tidak melaksanakan kewajiban tersebut? Carilah jawaban pertanyaan tersebut dengan bertanya kepada narasumber di sekitarmu. Kamu dapat bertanya kepada orang tuamu, Bapak/Ibu Guru, atau orang-orang lain di sekitarmu.
Subtema 2: Pemanfaatan Kekayaan Alam di Indonesia 81