Page 1 - MODUL AJAR OBSERVASI BAHASA INDONESIA KELAS X_Neat
P. 1
MODUL AJAR
A. Identitas Modul
Nama Rosliah
Nip 198701172019032005
Asal Sekolah SMA Negeri Khusus olahraga ( Smankor ) Maluku Utara
Alokasi Waktu 2 x 45 Menit
Mapel Bahasa Indonesia
Kelas / Semester X / II
Fase E
Jumlah Siswa 10
Elemen Membaca dan Memirsa
Materi Pokok mampu menemukan informasi berupa penjelasan makna kata pada
pendukung lain seperti kamus, ensiklopedia, dan tesaurus
B. Kompetensi Awal
Peserta didik mampu menggunakan sumber pendukung lain untuk menemukan informasi
berupa penjelasan makna kata.
C. Profil Pelajar Pancasila
- Bernalar kritis
- Gotong royong
D. Sarana Prasarana
1. Laptop
2. Proyektor
3. Buku teks Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas X (Kemendikbud)
4. Laman KBBI daring, tesaurus tematik, dan wikipedia Jaringan Internet
E. Target Peserta Didik
Peserta Didik Reguler
F. Model Pembelajaran
Model Pembelajaran Kooperatif ( Cooperatif Learning )
G. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu Menggunakan sumber pendukung lain untuk menemukan informasi
berupa penjelasan makna kata
H. Pemahaman Bermakna
Peserta didik mampu menemukan informasi berupa penjelasan makna kata pada
pendukung lain seperti kamus, ensiklopedia, dan tesaurus
I. Pertanyaan Pemantik
Guru dapat mengajak siswa untuk menyusun dan merencanakan permainan tebak kata
yang dalam prosesnya menggunakan kamus, tesaurus, maupun ensiklopedia, baik cetak
maupun daring