Page 1 - PAK 7.1
P. 1
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
REPUBLIK INDONESIA, 2021
Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti
untuk SMP Kelas VII Bab
Penulis: Janse Belandina Non-Serrano
I
ISBN: 978-602-244-457-2
Allah Memperbarui
Hidup Manusia
(Ketika Hidup Tidak Berjalan Seperti Apa
yang Saya Impikan)
Kisah Para Rasul 9: 1-31, Yeremia 29:11
Tujuan Pembelajaran
1. Menjabarkan cara-cara Allah mengubah dan
memperbarui hidup manusia.
2. Menulis releksi tentang Allah mengubah hidup siswa.
3. Membuat rencana hidup masa depan dalam rangka
perubahan.