Page 21 - KIMIA SMA KELAS XI BERBASIS PjBl
P. 21
4. Memonitor Peserta Didik dan Perkembangan Proyek
Catatlah tiap progress yang telah dicapai dalam pembuatan proyek tersebut dan laporkan kepada guru apabila terdapat kendala dalam penyelesaian proyek tersebut.
Pertemuan
1.
2.
Kegiatan Siswa
Masing-masing anggota kelompok telah menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dalam pembuatan proyek Masing-masing kelompok melakukan proyek sesuai dengan prosedur, yaitu:
1 Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan
2 Ukur terlebih dahulu NaOH 1M masing-masing sebanyak 25 ml, 20 ml, dan 15 ml, 10 ml, dan 5 ml.
3 Masukkan NaOH kedalam beker gelas
4 Kemudian ukur suhu mula-mula NaOH dan catat suhu tersebut
5 Lalu ukur HCl 1M masing-masing sebanyak 5 ml, 10 ml, 15 ml, 20 ml, dan 25 ml.
6 Dan masukkan kedalam gelas beker yang telah berisi NaOH dengan perbandingan 25:5, 20:10, 15:15, 10:20, dan 5:25
7 Setelah itu aduk hingga tercampur rata dan ukur suhu akhir larutan tersebut lalu catatlah.
8 Lakukan perlakuan yang sama pada larutan NaOH dan H2SO4.
Hasil Kegiatan Siswa
Monitoring Guru
Kimia Kelas XI SMA/MA
11