Page 34 - LKM PENELITIAN PENDIDIKAN
P. 34
3. PENSTRUKTURAN IDE
Hasil pencetusan ide anda, kemudian buatlah sketsa analisa data dengan statistik inferensial yang akan digunakan dalam penelitian anda. Jelaskan masing-masing statistik tersebut dalam rangka mengolah data penelitian anda.
4. APLIKASI
Berdasarkan statistik deskriptif yang digunakan dalam penelitian yang telah anda buat, lanjutkanlah menulis proposal pada Metode Penelitian sub bagian “Analisis Data” Jelaskan tiap-tiap jenis statistik inferensial yang anda gunakan. Misalnya anda menggunakan: uji t, ANCOVA atau MANOVA. Contoh hasil analisis statistik ANCOVA adalah sebagai berikut.
ANCOVA “Hasil Pra Tes dengan Model K5FN” Analisis Kovarian
Sumber
Pra Tes Kelompok Ralat
Type III Sum of Df Squares
1627.136 1 1501.304 1 8888.334 186
Mean Square
1627.136
1501.304
47.787
F
34.050 31.417
p (Sig.)
0.000 0.000
Jelaskan hasil statistik tersebut?
(Sumber: Sukaryawan, 2015)
31