Page 43 - LKM PENELITIAN PENDIDIKAN
P. 43

 3. PENSTRUKTURAN IDE
Hasil pencetusan ide anda, kemudian buatlah sketsa analisis data yang digunakan dalam membahas penelitian kualitatif anda. Jelaskan masing-masing analisis data tersebut dalam rangka memperoleh pembahasan yang tepat dalam penelitian anda.
4. APLIKASI
Berdasarkan analisis yang digunakan dalam penelitian yang telah anda buat, lanjutkanlah menulis proposal pada Metode Penelitian sub bagian “Interprestasi Data Penelitian Kualitatif” Jelaskan interprestasi data dan bagaimana cara membahasnya, untuk menjawab masalah yang sedang diteliti.
1. Berikan contoh data penelitian kualitatif
2. Apa yang penting data kualitatif pada contoh anda? 3. Mengapa penting?
4. Apa yang bisa dipelajari darinya?
5. Apa kesimpulannya?
40


























































































   41   42   43   44   45