Page 128 - Pembelajaran Kimia Kreatif dan Inspiratif
P. 128

 INDIKATOR PEMBELAJARAN
4.9.1. Merancang percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan.
4.9.2. Melakukan percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan.
4.9.3 Menyimpulkan percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan.
4.9.4 Menyajikan hasil percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran
arah kesetimbangan.
 Materi
 PERGESERAN KESETIMBANGAN
Asas Le Chatelier menyatakan “Jika dalam suatu sistem kesetimbangan diganggu, kesetimbangan akan mengalami pergeseran untuk melawan gangguan tersebut dan jika memungkinkan mengembalikan sistem ke keadaam setimbang”. Perubahan dari keadaan kesetimbangan semula ke keadaan kesetimbangan yang baru akibat adanya aksi atau pengaruh dari luar itu dikenal dengan pergeseran kesetimbangan. Faktor-faktor yang dapat mempenagruhi pergeseran kesetimbangan adalah :
b) Perubahan konsentrasi suatu zat
c) Perubahan suhu suatu zat
d) Perubahan volume dan tekanan suatu zat
 






















































































   126   127   128   129   130