Page 166 - Kurikulum Prodi PKimia 2021
P. 166
Tabel 2.4. MATERI KIMIA DI KURIKULUM SMP (KURIKULUM 2013 REVISI 2017)
Selanjutnya materi kimia yang dipelajari di tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) dapat dimasukkan ke dalam mata kuliah Ilmu Pengetahuan Alam. Adapun materi kimia pada tingkat SMP adalah sebagai berikut.
No Materi
1
2
3
4
5
6
Saran/Masukkan
a. Zat dan Karakteristiknya
b. Zat Padat, Cair,dan Gas
c. Unsur, Senyawa, dan Campuran
d. Sifat fisika dan kimia
e. Perubahan fisika dan kimia
Ilmu Pengetahuan Alam
a. Pencemaran Lingkungan
b. Pencemaran udara
c. Pencemaran air
d. Pencemaran tanah
e. Dampak pencemaran bagi ekosistem
Ilmu Pengetahuan Alam
a. Perubahan Iklim
b. Pemanasan global
c. Penyebab terjadinya perubahan iklim
d. Dampak perubahan iklim bagi ekosistem
Ilmu Pengetahuan Alam
a. Zat Aditif dan Zat
b. Adiktif
c. Jenis zat aditif (alami dan buatan) dalam
makanan dan minuman
d. Jenis zat adiktif
e. Pengaruh zat aditif dan adiktif terhadap
kesehatan
Ilmu Pengetahuan Alam
a. Sifat Bahan
b. Atom, ion, dan molekul
c. Sifat bahan
d. Pemanfaatanmbahan dalam kehidupan
sehari-hari
e. Pengaruh bahan berbahaya terhadap
kesehatan
Ilmu Pengetahuan Alam
a. Tanah dan Kehidupan
b. Sifat fisika dan kimia tanah
c. Peranan tanah untuk keberlanjutan
kehidupan
d. Peranan organisme dalam tanah
e. Proses pembentukan tanah
f. Komponen penyusun tanah
Ilmu Pengetahuan Alam