Page 174 - Kurikulum Prodi PKimia 2021
P. 174

4.2. Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)
“Perumusan CPL didasari oleh hasil evaluasi kurikulum program studi melalui pengukuran ketercapaian CPL kurikulum yang sedang berjalan, tracer study, masukan masukan pengguna lulusan, alumni, dan ahli di bidangnya. Evaluasi kurikulum juga mengkaji perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang yang relevan, kebutuhan pasar kerja, serta visi dan nilainilai yang dikembangkan oleh setiap institusi.”
“Pada akhirnya rumusan CPL Prodi harus mengacu pada SN-Dikti dan descriptor KKNI sesuai dengan jenjang pendidikannya. CPL juga dapat ditambahkan kemampuan-kemampuan yang mencerminkan keunikan masing-masing perguruan tinggi sesuai dengan visi-misi, keunikan daerah di mana perguruan tinggi itu berada, bahkan keunikan Indonesia yang berada di daerah tropis dengan dua musim”.
CPL Sikap
Rumusan sikap pada SNP NOMOR 3 TAHUN 2020
 





























































































   172   173   174   175   176