Page 302 - Kurikulum Prodi PKimia 2021
P. 302
Sub-CPMK3
Mahasiswa menguasai pondasi saintifik pada materi enzim;
ENZIM
- Sifat-sifat dan fungsi enzim - Koenzim
- Mekanisme reaksi enzim
PBL:
- Orientasi masalah
- Diskusi Kelompok
- Membuat dan men submit laporan
- Menganalisis
& mengevaluasi
Pembelajaran Daring:
- Presentasi tugas klp
- Mengamati
video/PW/LKM
- Pemecahan masalah
melalui diskusi
- Membuat dan submit
laporan
1. Prates
2. Aktifitas diskusi.
3. Tugas Mandiri:
submit makalah
4. Postes
e-learning Unsri/ google classroom/ zoom meeting
(150 menit)
1,2
Sub-CPMK3
Mahasiswa menguasai pondasi saintifik pada materi enzim
ENZIM
- Kinetika reaksi enzim - Inhibitor
PBL:
- Orientasi masalah
- Diskusi Kelompok
- Membuat dan men submit laporan
- Menganalisis
& mengevaluasi
Pembelajaran Daring:
- Presentasi tugas klp
- Mengamati
video/PW/LKM
- Pemecahan masalah
melalui diskusi
- Membuat dan submit
laporan
1. Prates
2. Aktifitas diskusi.
3. Tugas Mandiri:
submit makalah
4. Postes
e-learning Unsri/ google classroom/ zoom meeting
(150 menit)
2,3,4
7
8
9 - Ujian Tengah Semester - 1 Jam 10
Sub-CPMK4
Mampu mengkaji implikasi Hormon dan Vitamin dalam kehidupan sehari- hari;
HORMON & VITAMIN
- Peranan dan Fungsi Hormon - Struktur vitamin
- Peran vitamin sebagai kofaktor
- Fungsi vitamin
PBL:
- Orientasi masalah
- Diskusi Kelompok
- Membuat dan men submit laporan
- Menganalisis
& mengevaluasi
Pembelajaran Luring:
- Presentasi tugas klp
- Mengamati
video/PW/LKM
- Pemecahan masalah
melalui diskusi
- Membuat laporan
1. Prates
2. Aktifitas diskusi.
3. Tugas Mandiri:
kumpul makalah
4. Postes
Tatap muka
Power point/video pembelajaran
(150 menit)
1,2,4