Page 127 - Penelitian Pendidikan
P. 127
Selanjutnya pada “Pendahuluan Proposal” yang telah anda buat pada pertemuan ke dua, dan hasil bimbingan dengan pembimbing anda, perbaikilah dan sempurnakan dengan literatur-literatur yang anda peroleh.
Perbaikilah:
a. Analisis situasi lapangan;
b. Analisis kebutuhan;
c. Permasalahanpenelitian;
d. Tinjauan Pustaka yang mendukung;
e. Tujuan penelitian;
f. Manfaat penelitian.
5. REFLEKSI
Hasil elaborasi dengan pembimbing, dosen saat proses pembelajaran selanjutnya dituangkan dalam “Laporan 3 Revisi Pendahuluan Proposal Penelitian”. Laporan tersebut di buat sesuai dengan format Lembar Kerja Mahasiswa yang telah di sediakan, kemudian di submit ke https://elearning.unsri.ac.id
125