Page 42 - Kimia Fisika
P. 42
sedangkan kemiringan kurva adalah b = (V/t)P,n. Jadi persamaan (2.40) dapat ditulis ulang
Gambar 2.6. Volum sebagai fungsi suhu
Dengan demikian untuk suatu gas dengan massa tertentu pada tekanan tetap peningkatan volum per derajat adalah ( V/ t)P,n, sehingga peningkatan volum relatif per derajat pada suhu 0 oC adalah (1/Vo) ( V/ t)P,n. Besaran ini disebut koefisien ekspansi termal pada 0 oC, dan diberi simbol 0.
Dari persamaan (2.41) dan (2.42) dapat dihasilkan bentuk persamaan lain, yaitu
Belajar Kimia Fisika Berbasis Tugas│ 33