Page 1 - modul teks eksposisi kelas 8
P. 1
TEKS EKSPOSISI
KEGIATAN 1
KOMPETENSI DASAR
3.6. Menelaah isi dan struktur teks eksposisi (berupa artikel ilmiah populer dari
koran/ majalah) yang diperdengarkan atau dibaca)
TUJUAN
1. Siswa mampu mengidentifikasi struktur teks eksposisi yang dibaca.
2. Siswa mampu mengidentifikasi kebahasaan teks eksposisi yang dibaca.
MATERI PEMBELAJARAN
A. Pengertian Teks Eksposisi
Teks eksposisi adalah paragraf atau karangan yang terkandung sejumlah
informasi dan pengetahuan yang disajikan secara singkat, padat, dan akurat.
B. Ciri-ciri Teks Eksposisi:
menjelaskan
informasi
bersifat berifat
netral mengajak
Ciri-ciri
Teks
Eksposisi
berdasarkan bahasa baku
fakta
Modul BIN Kelas VIII SMP