Page 60 - KAYA atau MATI...Mbran 1927-2011
P. 60

sepanjang
Dermaga
Pasar
Lima, Mbran
Inikah Banjarmasin?
Hanya beginikah sikapmu Banjarmasin?
Atau aku yang salah?
Bila kukatakan kau tak ramah?
Sambil melangkah pasti tanpa tujuan di
meneruskan gumaman kata hatinya:
Berjuang sekuat tenaga
Pantang menyerah putus asa
Dibentengi Do’a Arwah Ibu dalam baqa’
Haqqul yaqin kan kutundukkan seantero
‘Banjar Raya’
Berani Hidup Tak Takut Mati
Takut Mati Jangan Hidup
Takut Hidup Mati Saja
..............”Tekad Mbran”..............
















































































   58   59   60   61   62