Page 268 - 1st Sound Allah adzim Pusara Lebu Raya Anak
P. 268

masih bisa diselamatkan. Lantingnya mengalami
kerusakan hampir tujuh puluh persen. Untung
saja lanting Acil Ijum tidak mengalami kerusakan
berarti.
Semalam, Acil Ijum sempat berkata
dengan lirih kepada Baebyh” Kalau kalian
pindah, aku juga pindah.” Baebyh merasa iba
dengan Acil Ijum. Di usia yang sudah terbilang
tua, dia hidup dan berjuang sendiri.
Tiba-tiba pandangan Baebyh tertuju lagi
pada tulisan yang terpahat di dinding. Angka
“1910-406” itu ternyata tidak hilang walaupun
papannya telah patah. Hatinya bagai tercekat.
Tiba-tiba
Baebyh
merasakan
sanggup
memecahkan makna dari tulisan tersebut.
Hatinya berkata,”Kalau rumah lanting ini
didirikan pada tahun 1910 sedangkan sekarang
tahun 1950, berarti lanting ini telah berusia
empat puluh tahun. Angka 40 dari 406 telah
kutemukan maksudnya. Jadi angka 406 harus
dipisah menjadi 40 dan 6”.











































































   266   267   268   269   270