Page 28 - 1st Sound Allah adzim Pusara Lebu Raya Anak
P. 28
mereka menyayanginya seakan darah daging
mereka sendiri.
“Rabby wala tahmil Aalaiya isran kama
hamaltahu allatheeena min qably”.
“Janganlah Engkau bebankan kepadaku
beban yang berat Ya Allah, sebagaimana Engkau
bebankan kepada orang-orang yang sebelum
ku”.
Do’a Mbran dalam hatinya sambil
menelantangkan badan diatas tikar dengan
bantal gumpalan baju basahnya, matanya
menatap kekejernihan air sungai Amandid yang
lagi pasang surut itu, bebatuan hitam pekat
bermunculan sana sini dari dasar sungai, bagai
gugusan gunung Black Forest yang malam itu
seakan berada di Pegunungan Meratus.
Mbran.
“Ajaib” dan “ Miracle”, Luar Biasa desah
Sungai Amandid berada di daerah
Loksado, Kabupaten Hulu Sungai Selatan,
Kalimantan Selatan. Mengalir dari arah utara