Page 379 - 1st Sound Allah adzim Pusara Lebu Raya Anak
P. 379
Mbran tinggalkan bepergian nagih hutang2
orang yang berhutang pada Mbran, walaupun
Mbran tak terlalu ambil pusing pada hutang2
orang itu, dibayar syukur tak dibayarpun nggak
papa, dianggapnya sebagai bantuan sedekah
buat sipenghutang karna keyaqinan Mbran
bahwasanya:
‘Siapa saja yang membantu orang lain
atau membantu meringankan beban seseorang,
Allah pasti akan meringankan bebannya di
akhirat kelak’, sesuai dengan firman Allah:
“Dan jika (orang yang berhutang itu)
dalam kesukaran, Maka berilah tangguh sampai
dia berkelapangan. dan
menyedekahkan
(sebagian atau semua utang) itu, lebih baik
bagimu, jika kamu Mengetahui.”
(QS. Al-Baqarah: 280),
Serta Hadist yang diriwayatkan dari Abul
Yusr, seorang sahabat Nabi, ia berkata,
Rasullullah SAW bersabda: