Page 13 - Buku Paket Kelas 6 Agama Islam
P. 13

 E. Menghafal Q.S. al-K±firμn
Anak-anak, jika semua ayat Q.S. al-Kāfirūn telah kamu salin, selanjutnya hafalkan
semua ayat tersebut hingga lancar.
Artinya:
”Katakanlah (Muhammad), ”Wahai orang-orang kafir! aku tidak akan menyembah apa yang kamu sembah, dan kamu bukan penyembah apa yang aku sembah, dan aku tidak pernah menjadi penyembah apa yang kamu sembah, dan kamu tidak pernah (pula) menjadi penyembah apa yang aku sembah. Untukmu agamamu, dan untukku agamaku.”
Sikap Kebiasaanku
Aku harus bersemangat berlatih menulis dan
menghafal kalimat al-Qur’ān dengan benar.
Buku Siswa Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti | 7


























































































   11   12   13   14   15