Page 178 - Buku Paket Kelas 2 Tema 6
P. 178
Ayo Berdiskus
Siapakah yang banyak bertanya pada percakapan di atas?
_______________________________________________
Kata tanya apa saja yang digunakan dalam percakapan?
_______________________________________________
Apa saja yang menandakan kalimat tanya? _______________________________________________
Awali kalimat tanya dengan kata tanya, dan akhiri dengan tanda tanya.
s
i
i
Ayo Berlatih
Lengkapilah kalimat tanya berikut dengan kata tanya yang ada di dalam kotak.
Jawaban di bawah pertanyaan akan membantu kalian.
1. __________ yang menanam bunga matahari ini?
Jawab: Yang menanam bunga matahari ini adalah ibu Lina.
h
172
Buku Siswa SD/MI Kelas II