Page 177 - Buku Paket Kelas 11 Sejarah Indonesia Semester 1
P. 177

                                                                                                                      B. Dampak dalam Bidang Sosial-Budaya dan Pendidikan
Sumber: Indonesia dalam Arus Sejarah, 2012
Gambar 3.4 Aktivitas pendidikan di sekolah pribumi zaman Kolonial Belanda
ยป Coba amati baik-baik gambar di atas!
1. Tentu kamu tidak asing dengan gambar di atas, Coba
ajukan beberapa pertanyaan terkait dengan-gambar tersebut! 2. Coba bandingkan dengan kegiatan pendidikan di sekolah
kita sekarang.
Ya, gambar tersebut menunjukkan kegiatan pendidikan, salah satu dampak dari adanya penjajahan Belanda di Indonesia, terutama setelah dilaksanakan Politik Etis.
 Mengamati Lingkungan
  Sejarah Indonesia
169
          























































































   175   176   177   178   179