Page 132 - Buku Paket Kelas 3 Tema 8 Praja Muda Karana
P. 132

 Indonesia memiliki berbagai macam jenis permainan tradisional. Keanekaragaman permainan tradisional menambah kekayaan Indonesia. Salah satu permainan tradisional di Indonesia adalah galasin. Permainan ini banyak dimainkan di berbagai daerah. Setiap daerah memiliki nama yang berbeda untuk permainan Galasin. Ada yang menyebut galasin. Ada pula yang menyebut gobak sodor dan gobag.
Ayo Mencoba
Cobalah bermain galasin bersama teman- temanmu!
Cobalah berlatih melewati penjaga sampai berhasil!
Ikuti petunjuk berikut ini!
1.
2.
Buatlah garis-garis penjagaan menggunakan kapur tulis. Garis membentuk lapangan segi empat. Lapangan tersebut dibagi menjadi 6 bagian.
Buatlah garis di tengah lapangan. Garis ini sebagai tempat atau jalan kapten (sodor).
126
Buku Siswa SD/MI Kelas III
























































































   130   131   132   133   134