Page 140 - Buku Paket Kelas 3 Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
P. 140
Aku harus bersyukur setiap saat, tidak boleh mengeluh.
Ayo, Kerjakan
Diskusikan bersama temanmu pesan dari gambar-gambar di rubrik “Ayo Bekerja Sama”.
Ayo, Bernyanyi
Bersyukur
(Nada lagu: Bangun Tidur)
Mari kawan kita bersyukur Bersyukurlah kepada Allah
-
Hidup kita menjadi berkah
Mari kawan kita bersyukur Bersyukurlah kepada Allah
-
Hidup kita menjadi berkah
Ucapkanlah alhamdulillah .
Ucapkanlah alhamdulillah .
134 Buku Siswa Kelas III SD/MI