Page 58 - Buku Paket Kelas 8 Prakarya semester 2
P. 58

          II
Peta Materi
ALAT PENJERNIH AIR
Penjernih Air dari Bahan Alam
      Penjernih Air dari Bahan Buatan
         Sistem Penyaringan
Bahan dan Alat
  Tujuan Pembelajaran
Teknik dan Prosedur Pembuatan
Tahapan Pembuatan
   Setelah mempelajari Bab II, peserta didik mampu:
1. Menghargai keberagaman pembuatan alat penjernihan air sebagai
ungkapan rasa syukur terhadap Tuhan yang Maha Esa.
2. Mengidentifikasibahanalam,alat,teknikdanprosespembuatanalat penjernihan air dengan menggunakan bahan-bahan yang terdapat di daerah setempat berdasarkan rasa ingin tahu dan peduli lingkungan.
3. MerancangpembuatanalatpenjernihanairprodukTIKdenganjujur
dan penuh rasa tanggung jawab.
4. Membuat, menguji, dan mempresentasikan alat penjernihan air di
daerah setempat dan daerah lain dengan disiplin dan tanggung jawab.
  50
Peta Materi II
         














































































   56   57   58   59   60