Page 335 - Buku Paket Kelas 8 Matematika Semester 2
P. 335

    Peluang
Peluang teoretik Peluang empirik
Persamaan linear dua variabel Persamaan garis lurus
Persegi panjang pi (π)
Prisma
Prisma persegi panjang
Prisma segitiga siku-siku Pola
Ruang sampel
Rusuk Selesaian Statistika
Perbandingan antara kejadian yang sudah terjadi dengan semua kejadian yang mungkin terjadi; nilainya sama dengan atau lebih dari 0 dan kurang dari atau sama dengan 1. Perbandingan hasil terhadap ruang sampel pada suatu eksperimen.
Perbandingan banyak kali muncul kejadian tertentu terhadap n kali perbandingan suatu bilangan yang digunakan untuk membandingkan dua besaran.
Kalimat matematika yang dinyatakan dalam bentuk ax + by = c, dengan a, b ≠ 0. Pernyataan matematika yang menyatakan dua ekspresi aljabar adalah sama. Pernyataan yang berisi tanda sama dengan (=). Misalnya, y = ax + b; dinyatakan oleh garis lurus pada bidang koordinat.
Bangun segi empat dengan empat sudut siku- siku; jajar genjang yang keempat sudutnya siku- siku; persegi adalah persegi panjang khusus. Perbandingan keliling lingkaran dengan diameternya; nilainya mendekati 3,141592654...
Bangun ruang sisi datar yang memiliki dua sisi yang sama dan sejajar sebagai alasnya. Prisma dengan enam sisi yang berbentuk persegi panjang; prisma dengan alas berupa persegi panjang.
Prisma dengan alas segitiga siku-siku. Sebuah susunan yang mempunyai bentuk teratur dari bentuk satu ke bentuk berikutnya.
Himpunan semua hasil yang mungkin dalam suatu eksperimen (dalam materi peluang). Misalnya, ruang sampel dua koin yang dilempar adalah (AA), (AG), (GA), (GG). Ruas garis hasil perpotongan dua bidang pada bangun ruang.
Nilai (satu atau lebih) yang membuat persamaan atau kalimat terbuka menjadi benar.
Hasil analisis atau pengolahan data.
 327
 Kurikulum 2013 MATEMATIKA
               














































































   333   334   335   336   337