Page 67 - Buku Paket Kelas 3 Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti
P. 67

              F. Membaca Alkitab dan Mendengarkan Cerita Guru
Bacalah ayat Alkitab berikut bersama-sama dengan gurumu.
                    Berfirmanlah Allah: Hendaklah tanah menumbuhkan tunas-tunas
muda, tumbuh-tumbuhan yang berbiji, segala jenis pohon buah- 1:11 buahan yang menghasilkan buah yang berbiji, supaya ada tumbuh-
tumbuhan di bumi dan jadilah demikian.”
Kejadian
                Berfirmanlah Allah: “Baiklah Kita menjadikan manusia menurut
gambar dan rupa Kita, supaya mereka berkuasa atas ikan-ikan di 1:26 laut dan burung-burung di udara dan atas ternak dan atas seluruh
bumi dan atas segala binatang melata yang merayap di bumi.”
Kejadian
                 Kejadian 1:27
Maka Allah menciptakan manusia itu menurut gambar-Nya, menurut gambar Allah diciptakan-Nya dia; laki-laki dan perempuan diciptakan-Nya mereka.
                 Allah memberkati mereka, lalu Allah berfirman kepada Kejadian mereka:”Beranak cuculah dan bertambah banyak; penuhilah bumi
1:28 dan taklukkanlah itu, berkuasalah atas ikan-ikan di laut dan burung- burung di udara dan atas segala binatang yang merayap di bumi.”
                Berfirmanlah Allah: “Lihatlah, Aku memberikan kepadamu segala
tumbuh-tumbuhan yang berbiji di seluruh bumi dan segala 1:29 pohon- pohonan yang buahnya berbiji; itulah akan menjadi
makananmu.
Kejadian
                Tetapi kepada segala binatang di bumi dan segala burung di udara
dan segala yang merayap di bumi, yang bernyawa, Kuberikan 1:30 segala tumbuh-tumbuhan hijau menjadi makanannya. “Dan
jadilah demikian.
Kejadian
                Kejadian TUHAN Allah mengambil manusia itu dan menempatkannya dalam 2:15 taman Eden untuk mengusahakan dan memelihara taman itu.
                Kejadian 3: Semak duri dan rumput duri yang akan dihasilkannya bagimu, 18 Dan tumbuh-tumbuhan di padang akan menjadi makananmu
                Mazmur 104:14
Engkau yang menumbuhkan rumput bagi hewan dan tumbuh-
tumbuhan untuk diusahakan manusia, yang mengeluarkan makanan dari dalam tanah
             Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti
61
        





































































   65   66   67   68   69