Page 184 - Buku Paket Kelas 10 Seni Budaya Semester 1
P. 184

         4) Lintasan ke belakang pemain, dengan garis lintasan; lurus horizontal, lurus vertikal, lurus diagonal, melingkar, zigzag atau gabungan.
5) Lintasan ke samping pemain, dengan garis lintasan; lurus horizontal, lurus vertikal, lurus diagonal, melingkar, zigzag atau gabungan.
6) Lintasan mendekat – menjauh dari pemain, dengan garis lintasan; lurus horizontal, lurus vertikal, lurus diagonal, melingkar, zigzag atau gabungan.
7) Lintasan menjauh – mendekat kepada pemain, dengan garis lintasan; lurus horizontal, lurus vertikal, lurus diagonal, melingkar, zigzag atau gabungan.
Keterangan :
  c.
Lurus Horizontal = Lurus Vertikal = Lurus Diagonal = Melingkar = Zigzag =
Businees
Businees atau bisnis adalah usaha yang
dilakukan pemain dalam membunuh dari rasa
membosankan atau kejenuhan atau kebingungan
atau kekakuan dalam berbuat sesuatu dalam
mengisi luang atau kekosongan waktu yang ada.
Dengan kata lain bahwa Businees adalah suatu
tindakan atau upaya menanggapi terhadap peran
yang dibawakan dengan bantuan handprop atau
peralatan tangan (benda yang digunakan),
seperti; mengambil pisang ------ dialog ---- dikupas -------dialog ------- dimakan ------ buang kulit pisang ----- dialog dan seterusnya. Contoh-contoh Businees dalam bermain peran sangat bergantung pada peran yang dibawakan dengan daya dukung handprop apa yang memungkinkan, seperti; memainkan topi, memainkan tongkat, memainkan dasi, memainkan alat musik, memakai dan membuka sepatu, baju, dan kaos kaki.
 176 Kelas X SMA / MA / SMK / MAK
Sumber: Dok penulis Gambar 7.17 Businees dalam Pemeranan
             














































































   182   183   184   185   186