Page 184 - Buku Paket Kelas 10 PPKn
P. 184

         Refleksi
Setelah kalian mempelajari materi merajut kebersamaan dalam kebhinnekaan, tentunya kalian semakin paham bahwa kebersamaan dalam perbedaan merupakan komitmen yang harus tetap dijaga dan dipelihara seluruh rakyat Indonesia. Nah, sekarang coba kalian lakukan identifikasi perilaku masyarakat di sekitar tempat tinggal kalian dalam mendukung kebersamaan dalam kebinnekaan.
 No.
    Sikap dan Perilaku
    1.
 Menjalankan kerja bakti bersama-sama
 2.
     3.
   4.
     5.
   6.
     7.
   8.
     9.
     10.
        172
Kelas X SMA/MA/SMK/MAK
         

















































































   182   183   184   185   186