Page 149 - Buku Paket Kelas 9 Agama Buddha.pdf
P. 149

                   Penilaian Kompetensi Pengetahuan
Kerjakan dengan uraian yang jelas dan tepat!
1. Bagaimana peran Sang Buddha dalam menegakkan perdamaian? Berikan contohnya!
2. Bagaimana penegakan perdamaian yang diperjuangkan oleh Dalai Lama?
3. Jelaskan peran Thich Nhat Hanh dalam perdamaian!
4. Uraikan usaha-usaha perdamaian yang diperjuangkan oleh Chin Khung!
5. Uraikan pesan positif yang dapat kalian petik dari kisah “Pedagang dari Seriva”!
   Tugas Proyek
1. Buatlah laporan tertulis tentang daftar penerima Nobel Perdamaian di dunia!
   Kerja Sama dengan Orang Tua
1. Konsultasikan tugas-tugas dengan orangtua kalian!
2. Mintalah pendapat orangtua kalian untuk memperkaya informasi yang kalian butuhkan dalam mengerjakan tugas-tugas yang diberikan!
 Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti
143





















































































   147   148   149   150   151