Page 126 - Buku Paket Kelas 1 Tema 3
P. 126

        Setelah berlomba memantulkan bola, mereka bermain catur kata.
Mereka menyiapkan tabel seperti papan catur.
Di setiap kotak ditulis kata-kata yang terkait dengan kegiatan malam hari. Mereka membentuk kelompok dan memilih warna kelompok. Sebelum mulai mereka mengundi kelompok mana yang memulai duluan. Setelah itu mereka mulai berlomba. Mereka memilih satu kata di dalam kotak. Lalu mereka membuat kalimat dari kata
itu. Kalau berhasil maka kotak tersebut ditutup dengan warna kelompok. Kelompok yang berhasil menghubungkan kotak kata membentuk garis lurus terlebih dahulu, itulah pemenangnya.
Ayo, lakukan permainan ini!
   malam
   bintang
   terbenam
   bulan
  kelelawar
  gelap
   bersinar
  kunang-kunang
  jangkrik
     120
Buku Siswa Kelas 1 SD/MI
         


















































































   124   125   126   127   128