Page 61 - Buku Paket Kelas 3 Tema 6 Energi dan Perubahannya
P. 61

 Perubahan energi juga terjadi di dalam tubuh. Makanan merupakan sumber energi kimia di dalam tubuh. Makanan tersebut diolah menjadi sari-
sari makanan. Sari-sari makanan diubah menjadi energi. Karena energi inilah seluruh bagian tubuh dapat bekerja.
Mata, mulut, tangan, dan kaki dapat bekerja karena adanya energi. Begitu pula bagian-bagian tubuh lainnya.
Beni makan memperoleh energi
Makanan diolah menjadi energi
Energi untuk bergerak
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini! 1. Mengapa kompor ibu dapat menyala?
Subtema 2: Perubahan Energi 55



























































































   59   60   61   62   63