Page 150 - Buku Paket Kelas 2 Agama Kristen
P. 150
D. Membaca Alkitab dan Mendengarkan Cerita Guru
Amsal 8:32-33
”Oleh sebab itu hai anak-anak, dengarkanlah aku karena berbahagialah mereka yang memelihara jalan-jalanku. Dengarlah didikan maka kamu menjadi bijak; janganlah mengabaikannya.”
Amsal 4:13
”Berpeganglah pada didikan, jangan melepaskanya, peliharalah dia, karena ialah hidupmu.”
142
Kelas II Sekolah Dasar