Page 22 - Buku Paket Kelas 2 Tema 5
P. 22

            Ayo Mencoba
Kamu dapat mencoba gerakan bertumpu. Gerakan bertumpu seperti dilakukan Beni.
Beni melanjutkan permainan kuda-kudaan. Beni menjadi anak kuda.
Kaki Beni menyenggol guci saat merangkak. Guci rebah dan hampir menyentuh lantai.
Ayah Beni menyambut guci tersebut. Guci disambut sebelum rebah di lantai.
Beni dan ayahnya bersyukur. Karena guci disambut dengan cepat.
Rasa bersyukur merupakan perilaku yang baik. Perilaku ini sesuai sila pertama Pancasila.
   Ayo Berlatih
Perhatikan gambar berikut! Gambar-gambar tersebut mencerminkan sila Pancasila.
Berikan centang () pada gambar yang menunjukkan sila pertama.
h
              16
Buku Siswa SD/MI Kelas II
         





















































































   20   21   22   23   24