Page 173 - Buku Paket Kelas 7 Matematika Semester 1
P. 173

          S
D
B
G FE
H
Kambing
Ayam
A
C
Sapi
Keterangan Gambar
ternak peliharaan penduduk
S =
A =
B =
C =
D =
E =
F =
G =
H =
Penduduk Sabulan yang memelihara ternak;
Himpunan rumah tangga yang hanya memelihara kambing; Himpunan rumah tangga yang hanya memelihara ayam; Himpunan rumah tangga yang hanya memelihara sapi; Himpunan rumah tangga yang memelihara ayam dan kambing; Himpunan rumah tangga yang memelihara ayam dan sapi; Himpunan rumah tangga yang memelihara kambing dan sapi;
Himpunan rumah tangga yang memelihara ayam, kambing, dan sapi sekaligus;
Himpunan rumah tangga yang tidak memelihara ayam, kambing, dan sapi.
Gambar 2.18 Diagram Venn keadaan
            b) Banyak rumah tangga yang hanya memelihara ternak ayam.
Banyak rumah tangga yang memelihara ayam = n(B) + n(D) + n(E) + n(G) 60 = n(B) + 15 + 20 + 5
n(B) = 60 – 40
= 20
Maka banyak rumah tangga yang hanya memelihara ternak ayam adalah 20 rumah tangga.
Diagram Venn banyak rumah tangga yang hanya memelihara ternak ayam sebagai berikut.
  MATEMATIKA 167
        

































































   171   172   173   174   175