Page 53 - Buku Paket Kelas 7 Matematika Semester 1
P. 53

          7.
Pada sekelompok siswa, 16 siswa adalah lelaki, sedangkan 14 siswa adalah perempuan. Pecahan yang tepat untuk menyatakan banyaknya
siswa laki-laki dalam kelas tersebut adalah ...
a.14 30
b.14 16
c. 16 14
d. 16 30
    8. Pada gambar berikut yang menyatakan arsiran 23 adalah ...
ABCDE
(Sumber: TIMSS 1999 8th-Grade Mathematics Concepts and Items)
9. Pada daftar pecahan berikut ini yang ketiganya ekuivalen adalah ...
1,2,4 246 2,4, 8 3 6 12
2,4,8 5 10 50
3,4,6 468
10. Di antara bilangan berikut yang berada di antara 0,06 dan 0,07 adalah ...
a. 0,00065 b. 0,0065 c. 0,065
d. 0,65
              a. b.
      c.
   d.
     MATEMATIKA 47
        













































































   51   52   53   54   55