Page 133 - Buku Paket Kelas 1 Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti
P. 133
2. Asadha
Ayo, Mengamati!
Amatilah Gambar 6.19. Tanyakan hal-hal yang belum kamu ketahui!
Asadha dirayakan pada bulan Juli.
Asadha merayakan khotbah pertama Buddha. Buddha memutar Roda Dhamma pertama Khotbah dirayakan di Taman Rusa Isipatana. Khotbah diajarkan kepada lima petapa.
Lima petapa itu adalah: 1. Kondanna
2. Mahanama
3. Assaji
4. Bhadhiya 5. Vappa
Asadha adalah hari berdirinya agama Buddha.
Asadha dikenal juga sebagai Hari Dharma.
Pada hari Asadha Buddha memutar Roda Dhamma pertama
Sumber: yayasansutrapitaka.net
Gambar: 6.19 Buddha Mengajarkan Dharma
Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti 127