Page 41 - Buku Paket Kelas 2 Tema 1
P. 41

          Udin dan Mutiara rukun dalam melakukan tugas- tugas di rumah.
Mereka mempunyai tugas membersihkan rumah dan halaman.
Bagaimana agar tugas itu dapat diselesaikan dengan baik?
   Ayo Berdiskus
Bacalah teks berikut!
Kebersihan rumah tempat tinggal Udin selalu terjaga.
Setiap anggota keluarga bertugas menjaga lingkungan rumah.
Udin dan Mutiara bertugas menjaga keindahan halaman rumah.
Mereka melaksanakan tugas dengan cara bekerja sama.
Udin menyiram tanaman.
Mutiara menyapu halaman.
Halaman rumah selalu indah dan rapi.
Ayah dan ibu senang karena anak-anaknya cepat kaki ringan tangan.
s
i
i
               Subtema 1: Hidup Rukun di Rumah 35
        

















































































   39   40   41   42   43