Page 175 - Buku Paket Kelas 8 PJOK
P. 175

        C. Pembelajaran Atletik melalui Aktivitas Lompat Jauh Gaya Menggantung
1. Penilaian Spiritual dan Sosial (KI- 1 dan KI- 2)
Penilaian aspek spiritual dan sosial dilakukan dengan pengamatan selama mengikuti kegiatan pembelajaran. Pengamatan dalam proses penilaian dapat kamu lakukan saat melakukan permainan sepakbola. Aspek-aspek yang dinilai meliputi: kerja sama, tanggung jawab, menghargai teman, disiplin, toleransi. berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan pembelajaran, menunjukkan sikap berusaha secara maksimal dalam melakukan pembelajaran.
Lakukan pengamatan untuk diri sendiri atau berpasangan, berikan tanda cek (√) untuk setiap prilaku, dengan rentang skor antara 1 sampai dengan 4 (Sangat Baik = 4, Baik = 3, Cukup = 2, Kurang = 1).
   No
     Nama Peser- ta
  Sikap Spiritual dan sosial
  Jml. Skor
   Ni- lai
     Berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran
  Sungguh- sungguh dalam pembelajaran
 Jujur
  Disiplin
 Tanggung- jawab
  Menghargai teman
 1
  2
  3
   4
  1
  2
  3
  4
  1
  2
  3
  4
  1
  2
  3
  4
  1
   2
  3
  4
   1
  2
  3
  4
  1
 Ratna
     v
    v
   v
    v
     v
    v
 24
 4
 2
 Dwi
                              3
 Fikrul
                              4
  Dst.
                                                       Skor Maks = 24
   Nilai = skor perolehan/skor maksimal x 4
      2. Penilaian Pengetahuan (KI-3)
Pilihan Ganda
Jawab soal berikut dengan memberikan tanda silang (X). Untuk jawaban yang benar diberi skor = 1, bila salah diberi skor = 0
1. Posisi awal badan yang benar saat persiapan melakukan awalan lompat jauh adalah ...
a. menghadap arah awalan c. membelakangi arah awalan
b. menyamping arah awalan d. menyilang arah awalan
2. Gerak awalan yang benar untuk melakukan lompat jauh adalah ...
a. dilakukan secepat-cepatnya c. dilakukan tidak terlalu cepat
b. dilakukan selambat-lambatnya d. dilakukan tidak terlalu lambat
3. Gerakan yang benar saat kaki tumpu akan menginjak papan tumpuan lompat
jauh adalah ........
a. tidak merubah langkah dan ke depan lari
b. merubah langkah dan kecepatan lari
c. merubah langkah dan tidak merubah kecepatan lari d. merubah kecepatan lari dan tidak merubah langkah
   Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK)
165
        

























   173   174   175   176   177