Page 150 - Buku Paket Kelas 2 Tema 3
P. 150

         Mengenal Perbedaan Usia
 Usia (tahun)
 Kategori
 0 – 12
 Anak-anak
 13 – 17
 Remaja
 18 ke atas
  Dewasa
     Ayo Mencoba
Coba sekarang kamu tuliskan anggota keluargamu di rumah! Kemudian tentukan perbedaan usia mereka!
Tuliskan dalam tabel berikut!
 No
 Nama
 Usia
 Kategori
                                              144
Buku Siswa Kelas 2 SD/MI
        
















































































   148   149   150   151   152