Page 19 - Pita Lebar Preview 1
P. 19

 BERDAYA DENGAN PALAPA RING
BEACH MANHOLE Desa Penarik, Bunguran Selatan, Natuna
Populasi penduduk Indonesia saat ini mencapai 262 juta jiwa. Lebih dari 50 persen atau sekitar
143 juta orang telah terhubung den- gan internet (APJII Februari 2018).
Mayoritas pengguna internet sebanyak 72,41 persen masih dari kalangan masyarakat ur- ban yang memanfaatkan in- ternet bukan hanya sebatas berkomunikasi, tetapi juga mem- beli barang, memesan transporta- si hingga berbisnis dan berkarya.
Ketika dunia semakin terkoneksi, wilayah perbat- asan dan daerah 3T di Indone-
sia menyaksikan kesenjangan telekomunikasi dan informasi yang melebar. BAKTI dan Ke- menkominfo berkomitmen un- tuk menjembatani perbedaan ini melalui program Palapa Ring. Palapa Ring adalah tol informasi yang menjembat- anidaerah3Tdanperbatasan Indonesiadengankoneksiin- ternet berkecepatan tinggi yang akan bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari mereka.
Keberadaan Palapa Ring memberikan akses infor- masi dan alat untuk meman-
  


























































































   17   18   19   20   21