Page 120 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 13 JULI 2021
P. 120

Judul               Vaksinasi Berbayar Dikhawatirkan Bebani Buruh, KSPI: Negara Abaikan
                                    Hak Sehat Rakyat
                Nama Media          kompas.com
                Newstrend           Program Vaksinasi Gotong Royong Individual
                Halaman/URL         https://nasional.kompas.com/read/2021/07/12/09304781/vaksinasi-
                                    berbayar-dikhawatirkan-bebani-buruh-kspi-negara-abaikan-hak-sehat
                Jurnalis            Tatang Guritno
                Tanggal             2021-07-12 09:30:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Negatif



              Narasumber

              neutral - Said Iqbal (Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI)) Bahkan perusahaan
              yang awalnya menggratiskan rapid tes bagi buruh di tempat kerja masing-masing akhirnya setiap
              buruh harus melakukan secara mandiri

              negative - Said Iqbal (Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI)) Ini yang disebut
              komersialisasi.  Tidak  menutup  kemungkinan  program  vaksinasi  gotong  royong  dan  vaksin
              berbayar secara individu juga terjadi hal yang sama. Awalnya dibiayai perusahaan, tapi ke depan
              biaya vaksin gotong royong akan dibebankan pada buruh

              negative  -  Said  Iqbal  (Presiden  Konfederasi  Serikat  Pekerja  Indonesia  (KSPI))  Maka  ujung-
              ujungnya akan keluar kebijakan pemerintah bahwa setiap pekerja buruh harus membayar sendiri
              biaya vaksin gotong royongnya

              negative  -  Said  Iqbal  (Presiden  KPresiden  Konfederasi  Serikat  Pekerja  Indonesia  (KSPI)  SPI)
              Dengan vaksin berbayar individu berarti hak sehat untuk rakyat telah diabaikan oleh negara
              karena vaksinasi tidak lagi dibiayai pemerintah

              negative  -  Said  Iqbal  (Presiden  Konfederasi  Serikat Pekerja  Indonesia  (KSPI))  Karena  sesuai
              dengan  Undang-Undang  Dasar  1945,  Undang-Undang  Kesehatan  dan  Undang-Undang
              Karantina, vaskinasi Covid-19 adalah tanggung jawab negara


              Ringkasan

              Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) khawatir program vaksinasi gotong royong individu
              berbayar akan membebani buruh.







                                                           119
   115   116   117   118   119   120   121   122   123   124   125