Page 191 - Kles7_buku matematika _Semester 2
P. 191
Kompetensi
D asar
3.11 Mengaitkan rumus keliling dan luas untuk berbagai jenis segiempat
(persegi, persegipanjang, belahketupat, jajargenjang, trapesium,
dan layang-layang) dan segitiga.
4.11 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan luas
dan keliling segiempat (persegi, persegipanjang, belahketupat,
jajargenjang, trapesium, dan layang-layang)) dan segitiga.
Pengalaman
B
elajar
1. Melakukan kreasi bangun datar segiempat dan segitiga
2. Mengamati segiempat dan bukan segiempat dalam bentuk tabel
3. Membedakan segiempat beraturan dan segiempat tidak beraturan
4. Menemukan rumus keliling dan luas segiempat beraturan melalui pola
tertentu
5. Menemukan rumus keliling dan luas segitiga melalui bangun datar
segiempat
6. Melukis garis-garis istimewa pada segitiga
182 Kelas VII SMP/MTs Semester 2